LANGKAH LANGKAH POKOK YANG DIKERJAKAN DI APLIKASI DAPODIK V.410 2016 SETELAH BERHASIL REGRISTRASI

Sahabat Operator Sekolah yang berbahagia,
Dari hasil pemantauan saya, di dunia maya masih banya OPS yang kebingungan setelah berhasil Regristrasi Dapodik V.410. Apa yang akan di lakukan/kerjakan ? ini adalah pertanyaan sebagian besar OPS.


Langkah langkah POKOK setelah registrasi berhasil;
1. Login Dapodik
2. Tab Sekolah
a. Isi Data periodik (Genap 2015/2016)
b. Isi Sanitasi (Genap 2015/2016)
3. Tab sarpras action menu lanjut data periodik
4. Tab Peserta Didik action menu pilih Lanjut data periodik PD
5. Tab PTK action menu pilih Salin Penugasan
6. Tab Rombongan belajar action menu pilih lanjut semester
7. Selesai lanjut semester lakukan reload F5
8. lanjutkan entri data periodik sarpras jika ada perubahan
8. Lanjutkan perubahan data PTK jika ada
9. Lanjutkan data PD jika ada mutasi
10. lanjutkan entri pembelajaran semester genap

11. selamat bekerja

0 Response to "LANGKAH LANGKAH POKOK YANG DIKERJAKAN DI APLIKASI DAPODIK V.410 2016 SETELAH BERHASIL REGRISTRASI"

Posting Komentar